Arsenal harus mengakui kekuatan sang tamu mereka dimana harus tersingkir dari pentas Liga Europa saat bertemu Olympiakos di Emirates Stadium. Pertandingan Leg kedua 32 besar itu harus menerima kekalahan yang cukup telak dimana padahal mereka pada leg pertama memenangkan skor 1-0 akan tetapi bermain di kandang sendiri mereka harus kebobolan pada babak kedua dari Pape Cisse dimana sampai pertandingan babak kedua selesai dilanjutkan dengan perpanjangan waktu disana mereka harus kalah dengan gol yang dicetak Youssef el Arabi di ujung laga padahal pada awal Aubameyang sudah sempat mencetak gol akan tetapi pasukan Mikel Arteta harus kalah dengan Agresivitas gol tandang dalam imbang agregat 2-2 tersebut. Arsenal harus memutuskan harapan mereka untuk bisa menjuarai Liga Europa pada musim ini.
Babak pertama berlangsung dimana Arsenal mencoba menyerang dari berbagai sisi dimana Olympiakos sempat mengalami tekanan yang besar. akan tetapi beberapa menit kemudian mereka perlahan tapi pasti bisa mengimbangi gaya permainan cepat The Gunners pada babak pertama dimana mereka menyerang balik dengan taktik yang sudah dipersiapkan sebelumnya akan tetapi masih belum menemukan hasil yang bagus. Arsenal dibiarkan lebih bermain terbuka agar mereka melakukan kesalahan yang bisa dimanfaatkan oleh pasukan tamu soalnya serangan Camara dan Luiz mampu mengancam kegaris pertahanan Arsenal dimana tembakan banyak yang dilesatkan masih belum menemukan sasaran yang berarti. Peluang emas sempat didapatkan oleh Lacazette pada menit ke 39 dimana tinggal menyambut umpan cantik dari Saka akan tetapi posisinya sangat tipis menjadi Offside yang dimana skor imbang pada babak pertama turun minum.
Masuk babak kedua tamu mereka Olympiakos giliran bermain lebih bagus dimana selalu menguasi bola dan mengancam pertahanan Arsenal saat baru dimulai. Arsenal hanya bisa bermain bertahan dan membawa bola tanpa ada tujuan yang jelas yang membuat mereka kesulitan untuk mengembangkan permainan dari sektor tengah dan sayap mereka. Sialnya pada menit ke 53 mereka kebobolan berkat gol Cisse yang berasal dari tendangan sudut dan langung disambut dengan sundulan menjadi gol untuk membuka papan skor 0-1. Arsenal yang bermain di pendukung sendiri terus mencoba mengejar dan bangkit akan tetapi tidak bisa lagi mengejar dimana mereka bermain imbang pada habisnya babak kedua. Lanjutkan babak perpanjangan yang dimana pihak arsenal senang saat Aubameyang mencetak gol untuk keunggulan The Gunners akan tetapi harapan mereka pecah saat gol terakhir dari Youssef el Arabi harus mengalahkan ambisi besar untuk arsenal bisa lolos.